Friday, July 25, 2008

Tiga Tamu

Usai Maghrib ini aQ kedatangan tiga orang tamu yang tak diundang, dua orang diantara berasal dari Arab dan satu lagi sepertinnya Prancis. dengan sopan mereka masuk ke tempat kerjaQ mengucapkan salam "Assalamualaikum", "wa‘laikumussalam" jawabku. lalu kami pun berbincang dengan bahasa arab yang pada intinya mereka mengajak untuk shalat berjamaah di Masjid.

Fenomena singkat diatas mungkin sudah jarang kita temukan, tetapi bukan berarti kita diam saja melihat realita yang ada saat ini. sudah menjadi kewajiban bagi sesama muslim untuk saling nasehat-menasehati, kalau bagi diriku yang belum menikah ini tentunya aQ punya kewajiban terhadap diriQ, keluargQ, teman-temanQ juga tetanga-tetanggaQ. salah satu kewajiban tersebut adalah diantara kita harus saling nasehat-menasehati dalam kebenaran, baik itu mengajak shalat berjamaah, mengaji bersama, bersedekah dlsb.

Semoga langkah saling menasehati dalam hal kebaikan ini dapat menjadi salah satu solusi dari berbagai masalah yang melanda bangsa ini.



Bookmark and Share

1 comment:

Mama Shahira dan Syafiq said...

Betul Om.. saat ini gak ada lagi deh yang kaya gitu.. jangankan yang gak di undang.. ada tamu yang kita undang aja gak pernah ngajakin Sholat.. kayanya Sholat itu di anggep sebagai hak masing2 aja.. Pdahal kan wajib yaa.. malah tenang kalo udah Sholat..